-

PT Sinar Utama Sejahtera Klaten

media
media

Deskripsi Perusahaan

PT.Sinar Utama Sejahtera perusahaan Industri Alat Olah raga yang bergerak dalam bidang pembuatan Sarung Tangan Golf dengan bahan baku kulit dan synthetic.

PT.Sinar Utama Sejahtera atau yang biasa disebut dengan PT. SUS berdiri pada tanggal 13 bulan Maret tahun 1998 yang beralamat di Tlogo Lor Rt 24 Rw 07 Tlogo Prambanan Klaten.

PT.Sinar Utama Sejahtera membuat sarung tangan Golf dari berbagai Merk, dengan  jenis produksi Make To Order  yaitu diselesaikan sesuai jumlah pesanan konsumen dengan mengedepankan Kualitas dan Kuantitas yang tinggi demi Kepuasan Pelanggan.

Visi

MENJADI PERUSAHAAN YANG KUAT , SEHAT DAN BERDAYA SAING BERBASIS INOVASI DAN TEKNOLOGI DI BIDANG INDUSTRI MANUFACTURE

Misi

1.Memberikan pelayanan berorientasi kepada peningkatan kepuasan pelanggan

2.Memperkuat sumber daya manusia yang terampil dan bermotovasi 

3.Melaksanakan ketentuan perundang-undangan dalam rangka menjamin terciptanya fasilitas kerja yang memadai  

- KESEHATAN- PENGUPAHAN-FASILITAS KERJA-KESELAMATAN KERJA-

Report

# Bidang Jumlah Kegiatan Nilai Dana
1 Kesehatan 2 Kegiatan Rp. 17.160.722
2 Sosial 15 Kegiatan Rp. 30.253.300
3 Lingkungan Hidup 1 Kegiatan Rp. 300.000
media

Informasi Perusahaan

Kecamatan PRAMBANAN
Desa TLOGO
Tahun Berdiri 1998
Jumlah tenaga kerja 436
Dilihat 847

Informasi Kontak

Our blog
Belum ada data.